SALEH, MUH IKMAL (2019) STRATEGI PENGEMBANGAN KOMODITAS KENTANG GRANOLA (Solanum Tuberosom L) DI KECAMATAN TOMBOLOPAO KABUPATEN GOWA. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.
MUH IKMAL SALEH.pdf
Download (5MB)
Abstract (Abstrak)
Kentang (Solanum tuberosum L) merupakan salah satu komoditas
hortikultura yang mendapat prioritas untuk pengembangan diversifikasi
konsumsi pangan, sehingga kentang dijadikan salah satu komoditi pangan
yang penting di dunia. Hal ini dapat dilihat dari konsumsi kentang di dunia,
dimana konsumsinya menempati urutan keempat setelah beras, gandum,
dan jagung. Peningkatan konsumsi kentang di dunia berkaitan dengan
tingkat produksi kentang. Dilihat pada Tabel 1, bahwa negara-negara di
bagian Asia merupakan penghasil kentang yang paling besar di dunia. Hal
tersebut didukung oleh kondisi topografi negaranegara penghasil kentang
yang berada di dunia tersebut. Tanaman kentang dapat hidup di dataran
tinggi dengan ketinggian sekitar 1 300 sampai 1 500 mdpl
Item Type: | Thesis (Thesis) |
---|---|
Subjects: | L Education > L Education (General) |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Pertanian > Agribisnis |
Depositing User: | Kamaluddin |
Date Deposited: | 24 Apr 2024 00:36 |
Last Modified: | 24 Apr 2024 00:36 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/31699 |