PENURUNAN KADAR PH DAN TOTAL SUSPENDED SOLID PADA AIR ASAM TAMBANG MENGGUNAKAN QUATERNARY CATIONIC POLYMER DI PT PROLINDO CIPTA NUSANTARA = REDUCTION OF PH AND TOTAL SUSPENDED SOLIDS IN ACID MINE WATER USING QUATERNARY CATIONIC POLYMER AT PT PROLINDO CIPTA NUSANTARA


Savsavubun, Helena Jesica (2023) PENURUNAN KADAR PH DAN TOTAL SUSPENDED SOLID PADA AIR ASAM TAMBANG MENGGUNAKAN QUATERNARY CATIONIC POLYMER DI PT PROLINDO CIPTA NUSANTARA = REDUCTION OF PH AND TOTAL SUSPENDED SOLIDS IN ACID MINE WATER USING QUATERNARY CATIONIC POLYMER AT PT PROLINDO CIPTA NUSANTARA. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D111181322_skripsi_04-08-2023 caver1.jpg

Download (269kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
D111181322_skripsi_04-08-2023 bab 1-2.pdf

Download (829kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D111181322_skripsi_04-08-2023 dp.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D111181322_skripsi_04-08-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 19 December 2025.

Download (3MB)

Abstract (Abstrak)

HELENA JESICA SAVSAVUBUN. Penurunan Kadar pH dan Total Suspended Solid pada Air Asam Tambang Menggunakan Quartenar Cationic Polymer PT Prolindo Cipta Nusantara (Dr. Eng. Ir. Muhammad Ramli, M.T. dan Asta Arjunoarwan Hatta, ST.,M.T.)

Industri pertambangan sangat berperan dalam menggerakan perekonomian Indonesia. Namun, industri pertambangan juga merupakan salah satu industri yang menyebabkan terganggunya keseimbangan ekosistem pada lingkungan. Setiap pertambangan batu bara diharuskan mengolah terlebih dahulu air limbah yang dihasilkan sebelum dibuang ke lingkungan. Proses pengelolaan limbah cair batu bara yang umum digunakan untuk memenuhi baku mutu tersebut adalah pengendapan padatan tersuspensi dengan penambahan quaternary cationic polymer. Penggunaan dosis quaternary cationic polymer yang tidak tepat dapat mempengaruhi hasil treatment dalam menetralisir parameter pada air sesuai dengan baku mutu yang ditetapkan oleh pemerintah. Penelitian ini bertujuan untuk menentukan dosis yang tepat dari quaternary cationic polymer dalam pengelolaan limbah cair batu bara.Penelitian ini, dilakukan proses koagulasi untuk mengetahui nilai TSS dan pH akhir pada sampel yang telah diberi perlakuan berupa penambahan variasi dosis quaternary cationic polymer, yaitu 1, 2, 3, 4, dan 5 gr. Hasil analisis menunjukan bahwa dosis quaternary cationic polymer dan nilai TSS memiliki hubungan yang signifikan dimana penambahan jumlah dosis akan menurunkan nilai TSS dengan rata-rata peresentase penurunan TSS sebesar 65,99 %. Dosis quaternary cationic polymer dan nilai pH memiliki hubungan yang signifikan dimana penambahan jumlah dosis akan menaikan nilai pH dengan peresentase kenaikan sebesar 16,43%. Dosis optimum dari quaternary cationic polymer adalah 5 gr dengan durasi sedimentasi selama 5 menit.

Kata kunci: limbah cair batu bara , koagulasi, quaternary cationic polymer, TSS, pH

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: coal wastewater, coagulation, quaternary cationic polymer, TSS, pH
Subjects: T Technology > TN Mining engineering. Metallurgy
Divisions (Program Studi): Fakultas Teknik > Teknik Pertambangan
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 19 Dec 2023 03:19
Last Modified: 19 Dec 2023 03:19
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/31447

Actions (login required)

View Item
View Item