PERAN DINAS PERTANIAN DALAM PEMBERDAYAAN PETANI JAGUNG DI KECAMATAN TELLU SIATTINGNGE KABUPATEN BONE = ROLE OF AGRICULTURE DEPARTMENT IN EMPOWERING CORN FARMERS IN TELLU SIATTINGNGE SUBDISTRICT, BONE REGENCY


Nasri, Andri (2023) PERAN DINAS PERTANIAN DALAM PEMBERDAYAAN PETANI JAGUNG DI KECAMATAN TELLU SIATTINGNGE KABUPATEN BONE = ROLE OF AGRICULTURE DEPARTMENT IN EMPOWERING CORN FARMERS IN TELLU SIATTINGNGE SUBDISTRICT, BONE REGENCY. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
E051191007_skripsi_13-11-2023 CAVER1.jpg

Download (213kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
E051191007_skripsi_13-11-2023 BAB 1-2.pdf

Download (558kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
E051191007_skripsi_13-11-2023 DP.pdf

Download (3MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
E051191007_skripsi_13-11-2023.pdf
Restricted to Repository staff only until 20 November 2025.

Download (5MB)

Abstract (Abstrak)

ANDRI NASRI, 2023. Peran Dinas Pertanian Dalam Pemberdayaan Petani Jagung di Kecamatan Tellusiattingnge Kabupaten Bone (pembimbing Dr. H.A.M, Rusli, M.Si dan Irwan Ade Saputra S.IP.,M.Si.)
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui Peran Dinas Pertanian Dalam Pemberdayaan Petani Jagung di Kecamatan Tellusiattingnge Kabupaten Bone. Metode penelitian yang digunakan adalah penelitian kualitatif dan jumlah informan sebanyak 12 orang. Penelitian ini menggunakan teknik analisis data yang terdiri dari: reduksi data, penyajian data, dan penarikan kesimpulan.
Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa, Dinas Pertanian Kabupaten Bone telah melakukan pemberdayaan dengan melakukan program penyuluhan dan pembinaan, penyediaan prasarana dan sarana, serta pemantauan dan evaluasi sesuai dengan tahapan dalam proses pemberdayaan menurut peraturan Bupati Bone Nomor 69 Tahun 2017. Untuk di Kecamatan Tellusiattingnge terdapat tiga desa yang menjadi pusat budidaya jagung sesuai dengan tingkat produksi jagung tertinggi di Kecamatan Tellusiattingnge yaitu: Desa Ulo, Desa Pongka, dan Desa Palongki.
Melihat potensi yang dimiliki di Kecamatan Tellusiattingnge terhadap perkebunan jagung maka diperlukan pemberdayaan oleh pemerintah secara berkelanjutan dengan melakukan penyuluhan dan pembinaan, penyediaan prasarana dan sarana, serta pemantauan dan evaluasi dengan bekerja sama dengan masyarakat petani agar tercipta kehidupan masyarakat petani khususnya petani jagung yang unggul dan sejahtera.

Kata Kunci: Pemberdayaan, Petani Jagung, Tellusiattingnge

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Empowerment, Corn Farmers, Tellusiattingnge
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Ilmu Sosial dan Ilmu Politik > Ilmu Politik
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 25 Mar 2024 02:11
Last Modified: 25 Mar 2024 02:11
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/30463

Actions (login required)

View Item
View Item