ANALISIS PERBANDINGAN JUMLAH HUTANG IMPOR DENGAN KECENDERUNGAN DEPRESIASI RUPIAH TERHADAP US DOLLAR PADA PT. MULTI TRADING PRATAMA


PRATIWI, RIZDA (2018) ANALISIS PERBANDINGAN JUMLAH HUTANG IMPOR DENGAN KECENDERUNGAN DEPRESIASI RUPIAH TERHADAP US DOLLAR PADA PT. MULTI TRADING PRATAMA. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of full text] Text (full text)
TESIS RIZDA PRATIWI P2100215049.pdf

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui untuk mengetahui perbedaan rata-rata
jumlah hutang impor yang dibayarkan antara penggunaan forward hedge dan open
position, call option dan open position, serta forward hedge dan call option pada PT.
Multi Trading Pratama. Penelitian ini merupakan penelitian deskriptif verikatif yang
merupakan suatu metode dalam meniliti status kelompok manusia, suatu objek,
suatu kondisi, suatu sistem pemikiran atau kelas peristiwa pada masa sekarang
dengan tujuan untuk membuat deskripsi, gambaran atau lukisan secara sistematis,
faktual dan akurat tentang fakta-fakta serta hubungan antara fenomena yang
diselidiki. Hasil penelitian menunjukkan bahwa terdapat perbedaan rata-rata jumlah
hutang impor yang dibayarkan antara penggunaan forward hedge dan open position,
begitu pula perbedaan rata-rata jumlah hutang impor yang dibayarkan antara
penggunaan call option dan open position serta terdapat perbedaan rata-rata jumlah
hutang impor yang dibayarkan antara penggunaan forward hedge dan call option.
Kata Kunci: forward hedge, call option, open position, hutang Impor
This study aims to know to know the difference of the average amount of import debt
paid between the use of forward hedge and open position, call option and open
position, as well as forward hedge and call option at PT. Multi Trading Pratama. This
research is a descriptive verification research which is a method in researching the
status of human group, an object, a condition, a system of thought or class of events
in the present with the aim to make description, picture or painting systematically,
factually and accurately about facts as well as the relationship between the
phenomena being investigated. The results show that there is a difference of
average amount of import debt paid between usage of forward hedge and open
position, as well as the difference of the average amount of import debt paid
between the use of call option and open position and there is a difference of the
average amount of import debt paid between the use of forward hedge and call
options.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: L Education > L Education (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Ekonomi > Manajemen
Depositing User: Kamaluddin
Date Deposited: 11 Dec 2023 01:17
Last Modified: 11 Dec 2023 01:17
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/28705

Actions (login required)

View Item
View Item