KARAKTERISTIK GAMBARAN RADIOLOGI FOTO POLOS PADA PASIEN PENDERITA OSTEOMIELITIS DI RUMAH SAKIT DR. WAHIDIN SUDIROHUSODO PERIODE 2016-2017


Mustafa, Niewana (2018) KARAKTERISTIK GAMBARAN RADIOLOGI FOTO POLOS PADA PASIEN PENDERITA OSTEOMIELITIS DI RUMAH SAKIT DR. WAHIDIN SUDIROHUSODO PERIODE 2016-2017. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of file text] Text (file text)
SKRIPSI NIRWANA MUSTAFA 050.pdf

Download (27MB)

Abstract (Abstrak)

Osteomielitis di Amerika Serikat mempengaruhi 0,1 – 1,8 % dari populasi orang dewasa sedangkan di negara-negara berkembang osteomielitis masih menjadi masalah dalam bidang ortopedi. Terjadi lebih sering pada laki-laki daripada perempuan dan sering mengenai tulang panjang ekstremitas bawah meskipun semua tulang bisa terkena. Di Indonesia osteomielitis masih menjadi masalah karena tingkat higienitas yang masih rendah, diagnosis yang terlambat, angka kejadian tuberculosis yang masih tinggi, penanganannya yang memerlukan waktu lama dan biaya yang tinggi, serta banyak pasien dengan fraktur terbuka yang datang terlambat dan sudah menjadi osteomielitis

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Kedokteran > Pendidikan Dokter
Depositing User: Kamaluddin
Date Deposited: 20 Sep 2023 07:07
Last Modified: 20 Sep 2023 07:07
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/27820

Actions (login required)

View Item
View Item