PENGEMBANGAN INSTRUMEN SENSUS HARIAN TERINTEGRASI SNARS 2018 DI RUANG RAWAT INAP


TAMHER, SYANTI D (2020) PENGEMBANGAN INSTRUMEN SENSUS HARIAN TERINTEGRASI SNARS 2018 DI RUANG RAWAT INAP. Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
20_C012171045_Tesis_Cover1.jpg

Download (3kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
20_C012171045_Tesis(FILEminimizer) ... ok 1-2.pdf

Download (435kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
20_C012171045_Tesis(FILEminimizer) ... ok dapus-lam.pdf

Download (229kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
20_C012171045_Tesis(FILEminimizer) ... ok.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Syanti Dewi Tamher, Pengembangan Instrumen Sensus Harian Terintegrasi SNARS 2018 di Ruang Rawat Inap (dibimbing oleh Rini Rachmawaty dan Kadek Ayu Erika)
Tujuan : Penelitian ini menghasilkan instrumen sensus harian terintegrasi SNARS 2018 di ruang rawat inap.
Metode : Penelitian Development Research modifikasi yang dilaksankan di RSU Haji, RSU Labuang Baji dan RSU Sayang Rakyat. Sebanyak 158 responden. Melalui beberapa tahap yaitu Focus Group Discussion dilakukan untuk membentuk domain dan item pernyataan, metode Delphi melibatkan expert untuk menghasilkan item pernyataan, Pilot study untuk melakukan penilaian pada kelompok kecil sejauh mana tingkat pemahaman dan cara mengisi item pernyataan, uji validitas antara lain melibatkan Expert Judgement menilai validitas konten, Confirmatory Analysis Factor untuk menguji validitas konstruk dan uji reliabilitas (Internal consistency reliability).
Hasil : Expert Judgement menilai validitas konten item pernyataan dengan nilai CVI ≥ 0.90 artinya memuaskan, Confirmatory Analysis Factor mendukung 4 domain, 20 pernyataan dan model fit. nilai Koefisien alpha Cronbach 0.829.
Kesimpulan: Sensus harian terintegrasi berdasarkan SNARS 2018 adalah instrumen yang valid dan reliabel yang dapat digunakan untuk menilai kualitas kinerja perawat diruang rawat inap dengan 4 domain (aktifitas, Workforce, indikator area klinik dan indikator keselamatan pasien) dan 20 pernyataan
Kata kunci : Pengembangan instrumen, sensus harian terintegrasi , SNARS 2018

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: R Medicine > RT Nursing
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 26 Feb 2021 16:25
Last Modified: 26 Feb 2021 16:25
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/2749

Actions (login required)

View Item
View Item