ANALISIS VALUE CHAIN DALAM MENINGKATKAN EFISIENSI PADA PT NUANSA CIPTA MAGELLO DI MAKASSAR


ILHAM, ILHAM (2014) ANALISIS VALUE CHAIN DALAM MENINGKATKAN EFISIENSI PADA PT NUANSA CIPTA MAGELLO DI MAKASSAR. Skripsi thesis, Uniniversitas Hasanuddin.

[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
--ilham-5481-1-14-ilham-1.pdf

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis value chain dalam meningkatkan
efisiensi pada PT NCM dengan melakukan observasi dan penelitian langsung di
tempat penelitian. Analisis value chain merupakan sebuah konsep aktivitas yang
digunakan untuk melihat manajemen biaya yang digunakan oleh perusahaan. Hal
tersebut menjadi acuan untuk melihat aktivitas yang tidak bernilai tambah bagi
perusahaan dengan metode ABC dalam menentukan pemicu biaya dari setiap
aktivitas. ABC merupakan metode akuntansi yang memfokuskan pada aktivitas
dalam perhitungan harga pokok produksi. Temuan peneltian ini memperlihatkan
bahwa terdapat beberapa aktivitas yang tidak bernilai tambah bagi perusahaan
dalam rangkaian aktivitas rantai nilai yang dimiliki, aktivitas tidak bernilai tambah
diantaranya, aktivitas pada operasional pembelian, aktivitas pada manajemen
sumber daya manusia, aktivitas pada pengembangan teknologi, dan pada
infrasutruktur perusahaan. Aktivitas-aktivitas tersebut diminimalisir untuk
memperoleh efisiensi tanpa mengurangi kualitas produk yang dimiliki perusahaan.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: value chain, activity based costing, aktivitas tidak bernilai tambah
Subjects: H Social Sciences > HF Commerce > HF5601 Accounting
Divisions (Program Studi): Fakultas Ekonomi > Akuntansi
Depositing User: sangiasseri abubakar
Date Deposited: 22 May 2023 05:24
Last Modified: 22 May 2023 05:24
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/26603

Actions (login required)

View Item
View Item