Rusdi, Rika Ramadhani (2022) HASIL TANGKAPAN BUBU KEPITING BAKAU (scylla serrata) PADA SAAT PERIODE PASANG DAN PERIODE SURUT DI KABUPATEN KEPULAUAN SELAYAR = THE CATCH OF MANGROVE CRAB (scylla serrata) TRAPS DURING THE HIGH TIDE AND LOW TIDE PERIODS IN THE SELAYAR ISLAND REGENCY. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.
L051181007_skripsi_30-11-2022 COVER1.jpg
Download (312kB) | Preview
L051181007_skripsi_30-11-2022 BAB 1-2.pdf
Download (684kB)
L051181007_skripsi_30-11-2022 DP.pdf
Download (326kB)
L051181007_skripsi_30-11-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 8 March 2025.
Download (1MB)
Abstract (Abstrak)
Penelitian tentang hasil tangkapan bubu kepiting bakau (scylla serrata) pada saat periode pasang dan surut dilaksanakan pada bulan November sampai Desember 2021 di Kabupaten Kepulauan Selayar. Metode penelitian yang digunakan adalah adalah studi kasus. pengambilan data diperoleh secara langsung dengan mengikuti dan mencatat hasil pengamatan terhadap pengoperasian bubu rakkang secara langsung. pengolahan data hasil tangkapan menggunakan SPSS 16 dan analisis uji t independen. selama penelitian data yang dikumpulkan hasil tangkapan pada saat periode pasang dan surut. hasil penelitian menunjukkan hasil tangkapan pada saat periode pasang 56 ekor dan pada saat periode surut 52 ekor. secara statistik tidak terjadi perbedaan hasil tangkapan tetapi secara langsung dilapangan terjadi perbedaan.
Keywords : Hasil tangkapan, Bubu rakkang, periode pasang dan periode surut, Kepulauan Selayar
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Catch, rakkang trap, high tide and low tide period, Selayar Island |
Subjects: | Q Science > Q Science (General) |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Ilmu Perikanan |
Depositing User: | S.Sos Rasman - |
Date Deposited: | 16 Mar 2023 08:26 |
Last Modified: | 16 Mar 2023 08:26 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/25718 |