HUBUNGAN KECEPATAN ANGIN DAN CURAH HUJAN TERHADAP PRODUKSI RUMPUT LAUT Eucheuma cottonii DI TELUK LAIKANG KABUPATEN TAKALAR = RELATIONSHIP BETWEEN WIND SPEED AND RAINFALL Eucheuma cottonii SEAWEED PRODUCTION IN LAIKANG BAY TAKALAR DISTRICT


Pawawoi, A. Fitrah Ilham (2022) HUBUNGAN KECEPATAN ANGIN DAN CURAH HUJAN TERHADAP PRODUKSI RUMPUT LAUT Eucheuma cottonii DI TELUK LAIKANG KABUPATEN TAKALAR = RELATIONSHIP BETWEEN WIND SPEED AND RAINFALL Eucheuma cottonii SEAWEED PRODUCTION IN LAIKANG BAY TAKALAR DISTRICT. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
L11116312_skripsi_15-12-2022 cover1.png

Download (144kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
L11116312_skripsi_15-12-2022 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
L11116312_skripsi_15-12-2022 dp.pdf

Download (673kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
L11116312_skripsi_15-12-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 15 February 2025.

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

A. Fitrah Ilham Pawawoi. L111 16 312. “Hubungan Kecepatan Angin Dan Curah Hujan Terhadap Produksi Rumput Laut Eucheuma Cottonii Di Teluk Laikang Kabupaten Takalar”. Dibimbing oleh Muh. Hatta sebagai Pembimbing Utama dan Syafiuddin sebagai Pembimbing Anggota.
Teluk Laikang merupakan salah satu pusat budidaya rumput laut terbesar di Sulawesi Selatan. Di perairan Teluk Laikang dapat ditemukan beberapa spesies rumput laut salah satunya Eucheuma cottonii. Pendekatan budidaya berdasarkan perubahan musim dan kondisi lingkungan perairan yang optimal bagi pertumbuhan rumput laut, diharapkan dapat menjadi acuan dalam peningkatan produksi rumput laut secara optimal. Penelitian ini bertujuan untuk mengungkapkan hubungan kecepatan angin dan curah hujan terhadap produksi rumput laut Eucheuma cottonii di Teluk Laikang. Untuk mencapai tujuan tersebut dilakukan survei lapangan dan penilaian menggunakan kuisioner kemudian mengambil data produksi rumput laut Eucheuma cottonii, kecepatan angin dan curah hujan. Data yang didapat dianalisis menggunakan metode regresi linear sederhana. Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa hubungan kecepatan angin dan curah hujan terhadap produksi rumput laut Eucheuma cottonii di Teluk Laikang ialah berbanding lurus dengan proporsi pengaruh Kecepatan Angin terhadap produksi rumput laut Eucheuma cottonii sebesar 62,6 %. Sedangkan pengaruh Curah Hujan terhadap produksi rumput laut Eucheuma cottonii ialah sebesar 31,9 %. Musim Barat (Desember – Februari) dan Musim Peralihan 2 (September –November) merupakan musim terbaik dimana Produksi rumput laut Eucheuma cottonii tinggi.

Kata kunci: Kecepatan Angin,Curah Hujan,Produksi Eucheuma cottonii

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Wind Speed, Rainfall, Production of Eucheuma cottonii
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Ilmu Kelautan
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 20 Feb 2023 01:09
Last Modified: 20 Feb 2023 01:09
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/25104

Actions (login required)

View Item
View Item