Rustam, Muhammad Ilyas (2022) MITIGASI REMBESAN PADA RETAS DI SANDARAN KANAN MAIN DAM PAMUKKULU KECAMATAN POLONGBANGKENG UTARA KABUPATEN TAKALAR PROVINSI SULAWESI SELATAN = MITIGATION OF SEEPAGE AT THE RIGHT SIDE OF THE PAMUKKULU MAIN DAM, POLONGBANGKENG UTARA DISTRICT, TAKALAR REGENCY, SELATAN SULAWESI PROVINCE. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.
D061171301_skripsi_27-06-2022 cover1.png
Download (144kB) | Preview
D061171301_skripsi_27-06-2022 1-2.pdf
Download (960kB)
D061171301_skripsi_27-06-2022 dp.pdf
Download (50MB)
D061171301_skripsi_27-06-2022.pdf
Restricted to Repository staff only until 1 November 2024.
Download (57MB)
Abstract (Abstrak)
Secara administratif daerah penelitian termasuk dalam Desa Kale Ko’mara, Kecamatan Polombangkeng Utara, Kabupaten Takalar, Provinsi Sulawesi Selatan, berdasarkan letak geografis lokasi penyelidikan berada di 5°23’54” S dan 119°35’34”E, tepatnya pada Proyek Pembangunan Bendungan Pamukkulu, PT. WIKA-DMT, KSO. Bendungan yang difungsikan sebagai bangunan penampung air dan sumber daya air untuk kebutuhan masyarakat membutuhkan perencanaan dan analisa yang matang. Salah satunya dalam aspek geologi, diperlukan studi geologi daerah proyek guna menjadi acuan dalam pembangunannya. Salah satu hal yang menjadi aspek utama adalah potensi adanya rembesan.
Metode penelitian ini menggunakan pemetaan geologi, pemetaan geologi teknik, water pressure test, pengujian daya serap sampel, dan geolistrik. Berdasarkan hasil pengolahan data lapangan yang ditemukan adanya potensi rembesan pada beberapa jalur retas yang melewati main dam pada sandaran kanan. Maka dari itu perlu dilakukan mitigasi berupa penimbunan dan penggantian material retas dengan material yang kedap air, dan dapat juga dengan melakukan grouting.
Keywords : Bendungan, retas, rembesan, permeabilitas.
Item Type: | Thesis (Skripsi) |
---|---|
Uncontrolled Keywords: | Dam, seepage, dike, permeability |
Subjects: | T Technology > T Technology (General) |
Divisions (Program Studi): | Fakultas Teknik > Teknik Geologi |
Depositing User: | S.Sos Rasman - |
Date Deposited: | 28 Nov 2022 06:56 |
Last Modified: | 28 Nov 2022 06:56 |
URI: | http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/23598 |