Pertumbuhan dan Kualitas Rumput Laut Codium fragile (Chlorophyta) Pada Kedalaman Berbeda


Sunaryo, Sunaryo (2022) Pertumbuhan dan Kualitas Rumput Laut Codium fragile (Chlorophyta) Pada Kedalaman Berbeda. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Bab I & II] Text (Bab I & II)
L012191016_tesis_01-09-2022 bab 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
L012191016_tesis_01-09-2022 cover1.jpg

Download (270kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
L012191016_tesis_01-09-2022 dapus.pdf

Download (599kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
L012191016_tesis_01-09-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK
Sunaryo. L012191016. “Perumbuhan dan Kualitas Rumput Laut Codium fragile (Chlorophyta) Pada Kedalaman Berbeda” Dibimbing oleh Rajuddin Syamsuddin, Hasni Yulianti Azis.

Rumput laut merupakan salah satu komoditas perikanan sebagai sumber devisa bagi negara. Salah satu rumput laut yang potensial dikembangkan yakni Codium fragile. Namun budidaya Codium fragile masih belum dimanfaatkan karena beberapa faktor diantaranya kedalaman penanaman. Penelitian ini bertujuan mengetahui kedalaman perairan yang berbeda pada budidaya Codium fragile terhadap pertumbuhan, kandungan pigmen klorofil, karatenoid, karbohidrat, protein, lemak, serat dan abu. Penelitian ini menggunakan rancangan acak kelompok (RAK) dengan 3 perlakuan dan 3 ulangan. Data analisis dengan Anova menggunakan program SPSS versi 22 yang lanjutkan dengan uji W-tuckey. Perlakuan A kedalaman 40 cm, perlakuan B kedalaman 80 cm dan C kedalaman 120 cm. pengukuran parameter meliputi pertumbuhan, kandungan pigmen klorofil, karotenoid, karbohidrat, protein, lemak, serat dan abu. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa Kandungan karatenoid dan klorofil a, karbohidrat, protein, lemak, serat dan abu Codium fragile sama pada kedalaman 40-120 cm dan Laju pertumbuhan tertinggi pertumbuhan rumput laut Codium fragile terjadi pada kedalaman 40 cm.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Kata Kunci : Codium fragile, Kandungan Karatenoid, Kandungan pigmen klorofil, Kedalaman, Pertumbuhan.
Subjects: Q Science > Q Science (General)
Depositing User: Andi Milu
Date Deposited: 25 Nov 2022 01:15
Last Modified: 25 Nov 2022 01:15
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/23475

Actions (login required)

View Item
View Item