PEMODELAN SISTEM DYNAMIS BIDANG KESEHATAN


Prof. Anwar Mallongi, SKM.,MSc.,Ph.D, - PEMODELAN SISTEM DYNAMIS BIDANG KESEHATAN. In: -. © Gosyen Publishing 2022. ISBN 978-623-6913-17-8

[thumbnail of Pemodelan Sistem Dynamis.pdf] Text
Pemodelan Sistem Dynamis.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini menyimpulkan bahwa Estimasi kejadian ISPA berdasarkan skenario I (Skenario Pesimis) mengalami terjadi peningkatan tiap tahunnya. Nilai rata-rata bulanan untuk jumlah penderita ISPA pada tahun pertama (Tahun 2017) sebanyak 53.074 penderita dan meningkat secara terus menerus sampai 348.868 penderita pada tahun ke 10 (Tahun 2027). Skenario II (Skenario Optimis) menurunkan kejadian ISPA sebesar 87,8% dari jumlah rata-rata kejadian ISPA pada skenario pesimis. Hasil penelitian ini dapat dijadikan sebagai salah satu dasar/pedoman bagi para pemangku kebijakan untuk membuat program pengendalian ISPA baik itu dipelayanan kesehatan maupun dirumah untuk mensosialisasikan program pengendalian ISPA yang sebenarnya sudah dicanangkan oleh WHO Tahun 2007 tentang lama buka ventilasi dalam ruangan dan penggunaan masker sebagai program pengendalian ISPA. Penggunaan Masker dapat dibagikan percuma bagi masyarakat yang kurang mampu apabila ada anggota keluarga mereka yang sedang sakit.

Item Type: Book Section
Subjects: R Medicine > RA Public aspects of medicine > RA0421 Public health. Hygiene. Preventive Medicine
Depositing User: - Andi Anna
Date Deposited: 31 Oct 2022 02:08
Last Modified: 31 Oct 2022 02:08
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/22768

Actions (login required)

View Item
View Item