HUBUNGAN MORFOLOGI LAMUN JENIS DOMINAN Enhalus acoroides DAN Thalassia hemprichii DENGAN KANDUNGAN NUTRIEN SEDIMEN DI PERAIRAN PULAU BARRANGLOMPO KECAMATAN SANGKARRANG KOTA MAKASSAR


Khajar, Ibnu (2021) HUBUNGAN MORFOLOGI LAMUN JENIS DOMINAN Enhalus acoroides DAN Thalassia hemprichii DENGAN KANDUNGAN NUTRIEN SEDIMEN DI PERAIRAN PULAU BARRANGLOMPO KECAMATAN SANGKARRANG KOTA MAKASSAR. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of cover]
Preview
Image (cover)
L21116518_skripsi cover1.jpg

Download (307kB) | Preview
[thumbnail of daftar pustaka] Text (daftar pustaka)
L21116518_skripsi daftar pustaka.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
L21116518_skripsi bab 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of full taxt] Text (full taxt)
L21116518_skripsi.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (2MB)

Abstract (Abstrak)

Lamun merupakan habitat penting bagi organisme yang bernilai ekonomis maupun
yang tidak bernilai ekonomis. Setiap jenis lamun memiliki karakteristik morfologi yang
berbeda-beda dan juga dapat dialami oleh jenis yang sama (Morphological plasticity).
Morphological plasticity dapat disebabkan oleh berbagai faktor, salah satunya
kandungan nutrien sedimen. Penelitian ini bertujuan untuk membandingkan
morfometrik dua jenis lamun antara inner inshore (perairan dekat pantai) dan outer
inshore (perairan luar pantai) serta untuk mengetahui hubungan kandungan nutrien
sedimen dengan morfometrik lamun. Uji t digunakan untuk membandingkan
morfometrik lamun jenis Enhalus acoroides dan lamun Thalassia hemprichii. Hubungan
antara morfometrik lamun dengan kandungan nutrien sedimen dianalisis menggunakan
analisis korelasi. Semua analisis statistik ini dilakukan melalui aplikasi Graphpad Prism
versi 5. Hasil penelitian menunjukkan bahwa lamun jenis Enhalus acoroides memiliki
perbedaan morfometrik yang signifikan antara daerah inner inshore dan outer inshore,
sedangkan lamun jenis Thalassia hemprichii tidak memiliki perbedaan morfometrik
yang signifikan antara daerah inner inshore dan outer inshore. Akan tetapi kandungan
nutrien sedimen tidak berkorelasi secara signifikan dengan morfometrik lamun
(P>0.05).

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Lamun, Mofometrik, Nutrien Sedimen, Pulau Barrang Lompo
Subjects: S Agriculture > SH Aquaculture. Fisheries. Angling
Divisions (Program Studi): Fakultas Ilmu Kelautan dan Perikanan > Manajemen Sumberdaya Perairan
Depositing User: Kamaluddin
Date Deposited: 31 May 2022 02:11
Last Modified: 31 May 2022 02:11
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/16230

Actions (login required)

View Item
View Item