Identifikasi Keanekaragaman dan Pemanfaatan Tumbuhan Obat pada Agroforestry di Hutan Pendidikan Unhas


-, Juarni (2022) Identifikasi Keanekaragaman dan Pemanfaatan Tumbuhan Obat pada Agroforestry di Hutan Pendidikan Unhas. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Bab I & II] Text (Bab I & II)
M011171527_skripsi_24-02-2022 1-2.pdf

Download (910kB)
[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
M011171527_skripsi_24-02-2022 cover.png

Download (171kB) | Preview
[thumbnail of Daftar Pustaka] Text (Daftar Pustaka)
M011171527_skripsi_24-02-2022 dp.pdf

Download (636kB)
[thumbnail of Full text] Text (Full text)
M011171527_skripsi_24-02-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract (Abstrak)

Pemanfaatan tumbuhan obat sudah lama dilakukan oleh masyarakat pedesaan dan semakin meningkat seiring dengan semakin sulitnya mereka mengakses sarana prasaranan pengobatan modern oleh berbagai etnik pedesaan terutama yang bahan bakunya berasal dari lahan agroforestry di Hutan Pendidikan Universitas Hasanuddin. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui keanekarakagaman jenis tumbuhan obat dan pemanfaatannya oleh masyarakat. Penelitian ini menggunakan metode observasi langsung di lapangan dan wawancara terhadap responden dengan penentuan responden menggunakan “snowball sampling” pada 30 orang yang menerapkan sistem agroforestry dalam kawasan hutan pendidikan Unhas. Penelitian dilakukan pada awal bulan april sampai dengan akhir Mei 2021. Hasil penelitian menunjukkan bahwa jumlah jenis tumbuhan obat yang ditemukan dalam sistem Agroforestry di hutan Pendidikan Unhas adalah 25 jenis yang terdiri atas 13 jenis berupa pohon, 6 jenis perdu, 1 jenis liana, 3 jenis herba, 1 palem, dan 1 jenis semak. Persentase bagian tumbuhan yang terbanyak dimanfaatkan oleh masyarakat adalah daun sebesar 56% dan presentase habitus yang terbanyak dimanfaatkan yaitu pohon sebesar 52%.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Uncontrolled Keywords: Sistem Agroforestry, Tumbuhan Obat, pemanfaatan tumbuhan obat
Subjects: S Agriculture > SD Forestry
Depositing User: Andi Milu
Date Deposited: 08 Mar 2022 05:28
Last Modified: 08 Mar 2022 05:28
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/13842

Actions (login required)

View Item
View Item