PENGARUH ORIENTASI PASAR TERHADAP KINERJA BISNIS SELAMA MASA PANDEMI MELALUI INOVASI (STUDI UMKM KULINER LEGO-LEGO CPI KOTA MAKASSAR) = THE EFFECT OF MARKET ORIENTATION ON BUSINESS PERFORMANCE DURING THE PANDEMIC ERA THROUGH INNOVATION (A STUDY ON CULINARY MSMEs OF LEGO- LEGO CPI OF MAKASSAR CITY)


Marshella, Marshella (2022) PENGARUH ORIENTASI PASAR TERHADAP KINERJA BISNIS SELAMA MASA PANDEMI MELALUI INOVASI (STUDI UMKM KULINER LEGO-LEGO CPI KOTA MAKASSAR) = THE EFFECT OF MARKET ORIENTATION ON BUSINESS PERFORMANCE DURING THE PANDEMIC ERA THROUGH INNOVATION (A STUDY ON CULINARY MSMEs OF LEGO- LEGO CPI OF MAKASSAR CITY). Thesis thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
A012181080_tesis_04-02-2022 cover.png

Download (182kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
A012181080_tesis_04-02-2022 1-2.pdf

Download (869kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
A012181080_tesis_04-02-2022 dp.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
A012181080_tesis_04-02-2022.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract (Abstrak)

MARSHELLA. Pengaruh Orientasi Pasar terhadap Kinerja Bisnis Selama Masa Pandemi Melalui lnovasi (Studi UMKM Kuliner Lego-lego CPI Kota Makassar) (dibimbing oleh Dian Parawansa dan Ratna Sari Dewi).
Penelitian ini bertujuan mengetahui pengaruh orientasi pasar terhadap inovasi, pengaruh orientasi pasar terhadap kinerja usaha, pengaruhi inovasi terhadap kinerja usaha, dan peran mediasi inovasi orientasi pasar terhadap kinerja bisnis UMKM Kuliner di Makassar.
Hasil penelitian menunjukkan bahwa orientasi pasar menunjukkan pengaruh positif dan signifikan terhadap inovasi, orientasi pasar berpengaruh positif dan tidak signifikan terhadap kinerja usaha, inovasi berpengaruh positif dan signifikan terhadap kinerja usaha, inovasi mampu memediasi hubungan orientasi pasar terhadap kinerja bisnis secara signifikan. Pengusaha kuliner di Lego-lego CPI Makassar hendaknya mengembangkan budaya orientasi pasar sehingga dapat mendorong inovasi dengan mengadaptasi ide-ide baru yang yang berorientasi pada perubahan pasar guna mencapai peningkatan kinerja usaha UMKM di masa pandemic Covid-19.
Kata kunci: Orientasi pasar, inovasi, Kinerja Bisnis.

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 14 Feb 2022 03:17
Last Modified: 14 Feb 2022 03:17
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/13240

Actions (login required)

View Item
View Item