PERAN PEMERINTAH DAERAH DALAM PEMBINAAN ANAK JALANAN DI KOTA MAKASSAR


Jaya T, Muh Indar (2022) PERAN PEMERINTAH DAERAH DALAM PEMBINAAN ANAK JALANAN DI KOTA MAKASSAR. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of cover]
Preview
Image (cover)
E12114308_skripsi_19-11-2021 Cover1.jpg

Download (215kB) | Preview
[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
E12114308_skripsi_19-11-2021 bab 1-2.pdf

Download (544kB)
[thumbnail of daftar pustaka] Text (daftar pustaka)
E12114308_skripsi_19-11-2021 dapus.pdf

Download (65kB)
[thumbnail of full text] Text (full text)
E12114308_skripsi_19-11-2021.pdf
Restricted to Registered users only until 1 January 2026.

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini berlokasi di Kota Makassar dan bertujuan untuk mengetahui bagaimana peran pemerintah daerah dalam pembinaan anak jalanan serta untuk mengetahui faktor faktor yang mempengaruhi pembinaan anak jalanan.
Penelitian ini menggunakan pendekatan kualitatif dimana dalam penelitian ini yang dilakukan memiliki karakteristik dengan mendeskripsikan sesuatu keadaan yang sebenarnya, tetapi laporannya bukan sekedar bentuk laporan namun suatu kejadian tanpa suatu interpretasi ilmiah serta memahami atau memperoleh pemahaman mengenai fenomena atau gejala yang diangkat untuk meneliti secara mendalam.
Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui program-program kebijakan perlindungan anak jalanan di Kota Makassar dan untuk mengetahui implementasi kebijakan perlindungan anak jalanan di Kota Makassar perlindungan anak jalanan di Kota Makassar sudah cukup baik dilaksanakan oleh pemerintah kota melalui program pembinaan pencegahan, pembinaan lanjutan, rehabilitasi sosial, selanjutnya pada segi sumberdaya didukung dengan adanya SDM yang memadai, selanjutnya segi disposisi dimana Dinas Sosial Kota Makassar telah menjalankan sikap kepemimpinan secara efektif dan terakhir segi struktur birokrasi dimana penyusunan struktur organisasi telah mempertimbangkan beban kerja, kemampuan dan kebutuhan Dinas Sosial Kota Makassar

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: J Political Science > JA Political science (General)
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 15 Jan 2022 04:21
Last Modified: 15 Jan 2022 04:21
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/12300

Actions (login required)

View Item
View Item