APLIKASI FORMAL SAFETY ASSESSMENT (FSA) UNTUK PENILAIAN RISIKO KECELAKAAN KERJA PADA PROSES BONGKAR MUAT DI PT.PELINDO IV (PERSERO) TERMINAL PETIKEMAS MAKASSAR = APLICATION OF FORMAL SAFETY ASSESSMENT (FSA) FOR WORK ACCIDENT RISK ANALYSIS CAUSE ON LOADING AND UNLOADING PROCESS IN PT. PELINDO IV TERMINAL PETI KEMAS MAKASSAR


Lalanlangi`, Trihandayani Fatra (2021) APLIKASI FORMAL SAFETY ASSESSMENT (FSA) UNTUK PENILAIAN RISIKO KECELAKAAN KERJA PADA PROSES BONGKAR MUAT DI PT.PELINDO IV (PERSERO) TERMINAL PETIKEMAS MAKASSAR = APLICATION OF FORMAL SAFETY ASSESSMENT (FSA) FOR WORK ACCIDENT RISK ANALYSIS CAUSE ON LOADING AND UNLOADING PROCESS IN PT. PELINDO IV TERMINAL PETI KEMAS MAKASSAR. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
D33115310_skripsi_02-12-2021 cover1.jpg

Download (310kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
D33115310_skripsi_02-12-2021 bab 1-2.pdf

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
D33115310_skripsi_02-12-2021 dapus.pdf

Download (136kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
D33115310_skripsi_02-12-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (3MB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK

APLIKASI FORMAL SAFETY ASSESSMENT (FSA) UNTUK PENILAIAN RISIKO KECELAKAAN KERJA PADA PROSES BONGKAR MUAT DI PT.PELINDO IV (PERSERO) TERMINAL PETIKEMAS MAKASSAR

Terminal Petikemas Makassar salah satu pelabuhan bongkar muat barang tersibuk di Indonesia yang melayani kegiatan ekspor maupun impor sehingga memiliki risiko kecelakaan yang bisa terjadi maka dibutuhkan suatu upaya sehingga dapat mengidentifikasi dan mengurangi resiko kecelakan yang dapat mengancam.

Melalui pengaplikasian Formal Safety Assesment (FSA) diharapkan nantinya akan didapatkan suatu analisa yang akurat dan ilmiah mengenai bahaya yang akan terjadi, biaya dalam pengendalian resiko, dan rekomendasi untuk mengatasinya pada proses bongkar muat di Terminal Petikemas Makassar. Penelitian ini menggunakan metode Fault Tree Analysis untuk mencari akar penyebab kecelakaan sehinnga dapat mengurangi/menghiagkan risiko kecelakaan.

Hasil dari penelitian ini menunjukkan bahwa terdapat 3 kecelakaan dengan frekuensi dan konsekuensi tertinngi yaitu menabrak dengan 36 kali, menyerempet, 13 kali spreader CC/RTG melorot atau terlepas dan wire rope putus sebanyak 5 kali dalam kurun waktu 2016 sampai 2020 dengan dampak sensor anti collision rusak, kontainer rusak, tally man luka berat (kehilangan 12 hari kerja), RTG rusak, sumbu as roda gandengan headtruck rusak dan lain-lain. Adapun upaya yang direkomendasikan yaitu penambahan 6 securit), pembuatan roadmap, peningkatan kualitas marka jalan), pelatihan K3 dan sertifikasi keahlihan, penggantian wire rope yang putus dan tidak layak pakai.
Kata Kunci: Formal Safety Assesment(FSA), Fault Tree Analysis FTA, RTG. CC.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: T Technology > T Technology (General)
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 30 Dec 2021 00:06
Last Modified: 30 Dec 2021 00:06
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/12117

Actions (login required)

View Item
View Item