Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja di Kabupaten Bone


Astina, Astina (2020) Analisis Faktor-Faktor Yang Mempengaruhi Tingkat Partisipasi Angkatan Kerja di Kabupaten Bone. Skripsi thesis, UNIVERSITAS HASANUDDIN.

[thumbnail of cover]
Preview
Image (cover)
A11116036_skripsi1.png cover.png

Download (50kB) | Preview
[thumbnail of bab 1-2] Text (bab 1-2)
A11116036_skripsi.pdf 1-2.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of daftar pustaka] Text (daftar pustaka)
A11116036_skripsi.pdf dp.pdf

Download (817kB)
[thumbnail of full text] Text (full text)
A11116036_skripsi.pdf
Restricted to Registered users only

Download (3MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini bertujuan untuk menganalisis faktor-faktor yang mempengaruhi tingkat partisipasi angkatan kerja di Kabupaten Bone. Variabel yang diamati dalam penelitian ini adalah tingkat partisipasi angkatan kerja sebagai variabel dependen, kemudian pertumbuhan ekonomi, upah minimum Provinsi dan rata-rata lama sekolah sebagai variabel independen. Penelitian ini menggunakan data sekunder yang diperoleh dari di Kabupaten Bone tahun 2004-2019. Metode analisis yang Badan Pusat Statistik dan Dinas Ketenagakerjaan digunakan adalah regresi linear berganda menggunakan aplikasi IBM SPSS ver. 23. Hasil penelitian ini menunjukkan bahwa pertumbuhan ekonomi berpengaruh positif dan signifikan terhadap tingkat partisipasi angkatan kerja di Kabupaten Bone, upah minimum Provinsi tidak berpengaruh terhadap tingkat partisipasi angkatan kerja di Kabupaten Bone dan rata-rata lama sekolah berpengaruh negatif dan signifikan terhadap tingkat partisipasi angkatan kerja di Kabupaten Bone

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: H Social Sciences > H Social Sciences (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Ekonomi > Ilmu Ekonomi
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 03 Jan 2022 06:14
Last Modified: 03 Jan 2022 06:14
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/12011

Actions (login required)

View Item
View Item