Pengaruh Ekstrak Lumbricus Rubellus Terhadap Kadar Interleukin 10, Immunoglobulin E Dan Eosinofil Pada Penderita Dermatitis Atopik


Yudho P., Pipim Septiana Bayasari (2020) Pengaruh Ekstrak Lumbricus Rubellus Terhadap Kadar Interleukin 10, Immunoglobulin E Dan Eosinofil Pada Penderita Dermatitis Atopik. Skripsi thesis, UNIVERSITAS HASANUDDIN.

[thumbnail of cover]
Preview
Image (cover)
C115181002_tesis_25-11-2021 cover1.jpg

Download (291kB) | Preview
[thumbnail of bab  1-2] Text (bab 1-2)
C115181002_tesis_25-11-2021 bab 1-2.pdf

Download (5MB)
[thumbnail of daftar pustaka] Text (daftar pustaka)
C115181002_tesis_25-11-2021 dapus.pdf

Download (2MB)
[thumbnail of full text] Text (full text)
C115181002_tesis_25-11-2021.pdf

Download (8MB)

Abstract (Abstrak)

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui efek ekstrak Lumbricus Rubellus dapat meningkatkan interleukin 10 serta menurunkan immunoglobulin E dan eosinofil sehingga dapat memberikan perbaikan klinis pada penderita Dermatitis Atopik. Penelitian ini menggunakan metode “desain pra usi dan pasca usi” pada penderita dermatitis atopik ringan yang tidak sedang terinfeksi cacing. Ekstrak Lumbricus Rubellus diberikan selama dua minggu dan diperiksa eosinofil juga ELISA untuk mengetahui kadar IL-10 dan IgE pada hari ke 0, 8 dan 15. Uji statistik yang menggunakan pengujian non parametrik yaitu Uji Mann-Whitney (U-Test) dan uji Wilcoxon untuk mengetahui ada atau tidaknya perbedaan antara dua perlakuan yang berbeda (diberikan perlakuan ekstrak lumbricus rubellus dan tidak diberikan perlakuan ekstrak lumbricus rubellus). Hasil penelitian menunjukan bahwa terdapat perbedaan (p<0,05) antara kelompok pemberian ekstrak Lumbricus Rubellus dan kelompok tanpa pemberian ekstrak Lumbricus Rubellus pada hari ke 8, meski pada pemberian ERL hari ke 15 tidak didapatkan perbedaan bermakna (p>0,05) tetap terdapat peningkatan kadar IL-10 dan penurunan pada kadar IgE serta Eosinofil. Adapun efek samping yang muncul pada saat dilakukan penelitian muncul berupa gangguan intestinal yaitu mual dan gangguan buang air besar pada satu subyek penelitian.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > R Medicine (General)
Divisions (Program Studi): Fakultas Kedokteran > PPDS Ilmu Penyakit Kulit dan Kelamin
Depositing User: Nasyir Nompo
Date Deposited: 20 Dec 2021 01:53
Last Modified: 04 Nov 2024 03:37
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/11726

Actions (login required)

View Item
View Item