EVALUASI SUBJEKTIF DAN OBJEKTIF FUNGSI MASTIKASI MANULA


RIYANTI, TRI ANINDIA CHENDY (2021) EVALUASI SUBJEKTIF DAN OBJEKTIF FUNGSI MASTIKASI MANULA. Skripsi thesis, Universitas Hasanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
J011181324_skripsi_19-10-2021 cover1.png

Download (137kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
J011181324_skripsi_19-10-2021 1-2.pdf

Download (416kB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
J011181324_skripsi_19-10-2021 dp.pdf

Download (467kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
J011181324_skripsi_19-10-2021.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)

Abstract (Abstrak)

Latar Belakang: Penurunan fungsi pengunyahan pada manula perlu mendapat perhatian serius karena akan berdampak pada status nutrisi, fungsi kognisi dan kualitas hidup manula. Fungsi pengunyahan dapat dievaluasi secara subjektif dan objektif. Evaluasi secara subjektif dan objektif penting untuk dilakukan dalam rangka menentukan perencanaan program preventif dan perawatan. Tujuan: Tujuan penulisan ini adalah untuk mengetahui Evaluasi subjektif dan objektif terhadap fungsi mastikasi manula. Metode: Jenis penulisan ini dilakukan pengumpulan data dengan menggunakan google scholar, science direct , Research Gate dan sumber relevan lainnya yang terindeks oleh jurnal SCOPUS dengan metode yang sistematis, eksplisit dan reprodusibel untuk melakukan identifikasi, evaluasi dan sintesis terhadap karya-karya hasil penelitian/penulis dan hasil pemikiran yang sudah dihasilkan oleh para peneliti, penulis dan praktisi sehingga mendapatkan kesimpulan dari hasil studi untuk dijadikan studi literatur. Kesimpulan: gangguan mastikasi pada manula dipengaruhi oleh faktor- faktor diantaranya adalah kehilangan gigi, kekuatan mastikasi, area kontak oklusal, aliran saliva, dan fungsi motorik oral. Seiring bertambahnya usia akan terjadi penurunan fungsi pengunyahan akan berdampak pada gangguan sistem mastikasi berupa pemilihan makanan dan status nutrisi, fungsi kognisi, kualitas hidup. fungsi mastikasi dapat di evaluasi secara subjektif maupun objektif. Evaluasi terhadap fungsi mastikasi manula merupakan hal yang penting untuk menilai apakah tujuan dalam rencana perawatan tercapai atau tidak, sehingga dapat memberikan program preventif yang tepat pada manula.
Kata Kunci: elderly, chewing ability, subjective masticatory assessment, objective masticatory assessment, masticatory function, masticatory efficiency, masticatory ability, masticatory perfomance, oral health, nutrition, quality of life.

Item Type: Thesis (Skripsi)
Subjects: R Medicine > RK Dentistry
Depositing User: S.Sos Rasman -
Date Deposited: 16 Dec 2021 03:16
Last Modified: 16 Dec 2021 03:16
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/11696

Actions (login required)

View Item
View Item