Identifikasi Cendawan Yang Berasosiasi Dengan Benih Gandum (Triticum spp.) asal Pakistan


CHAIDIR, ACHMAD (2012) Identifikasi Cendawan Yang Berasosiasi Dengan Benih Gandum (Triticum spp.) asal Pakistan. Thesis thesis, Universitas Hassanuddin.

[thumbnail of Cover]
Preview
Image (Cover)
achmadchai-2767-1-jurnala-6 cover.jpg

Download (340kB) | Preview
[thumbnail of Bab 1-2] Text (Bab 1-2)
achmadchai-2770-1-skripsi-6 1-2.pdf

Download (460kB)
[thumbnail of Full Text] Text (Full Text)
achmadchai-2767-1-jurnala-6.pdf
Restricted to Repository staff only

Download (1MB)
[thumbnail of Dapus] Text (Dapus)
achmadchai-2770-1-skripsi-6 dapus-lam.pdf

Download (198kB)

Abstract (Abstrak)

ABSTRAK
Penelitian ini bertujuan mengetahui jenis-jenis cendawan yang berasosiasi
dengan benih gandum asal Pakistan. Dilakukan dari Oktober sampai November
2011 di laboratorium penyakit, jurusan hama dan penyakit, fakultas pertanian
universitas hasanuddin. Pengambilan sampel dilakukan di KIMA yang diambil
secara acak dari 10 karung. Sampel direndam pada larutan NaOCl 2,5%
kemudian di isolasi pada media PDA. Setelah satu sampai dua minggu isolat
kemudian di reisolasi untuk mendapat biakan murni. Dari 200 benih yang
diisolasi didapatkan 152 isolat yang terbagi dalam 5 genus masing-masing
Fusarium sp 13,5%, Penicilium sp 10,5%, Pyricularia 28%, Aspergillus 9,5%.,
dan Trichoderma sp 14,5%
Kata kunci : Cendawan, Gandum, Isolat

Item Type: Thesis (Thesis)
Subjects: S Agriculture > S Agriculture (General)
Depositing User: Kamaluddin
Date Deposited: 11 Nov 2021 01:36
Last Modified: 11 Nov 2021 01:36
URI: http://repository.unhas.ac.id:443/id/eprint/10350

Actions (login required)

View Item
View Item